KabarDuri, DURI – Sebagai upaya untuk Mencegah atau menekan angka Kecelakaan lalulintas Satlantas Polres Bengkalis Duri, melaksankan Patroli menyasar titik Jalan Rusak Dan Berlobang di wilayah Kecamatan Bathin Solapan.
Adapun Hasil,terdapat sejumlah Ruas Jalan mengalami kerusakan sehingga bisa Menjadi penyebab kecelakaan Lintas diantaranya Di Jalan Lintas Duri-Dumai Lebih Tepat di KM 3 Kulim dan KM 9,Kecamatan Bathin Solapan, Bengkalis. Senin pagi (8/1/2024).
Kapolre Bengkalis AKBP Setyo Bimo Anggoro melalui Kasat Lantas AKP Mulyana yang di wakili Kanit Patroli IPDA Eka Nedi dan Kanit Kamsel AIPDA Riduan turut didampingi Kanit Laka Lantas A.Harap dan Juga Baur SIM Santlantas Polres Bengkalis AIPDA Doni mengatakan bahwa,kegiatan survei dilakukan dalam upaya untuk mencegah atau menekan angka Kecelakaan lalu lintas, disamping itu, Tujuan ini juga memberikan rasa Nyaman kepada pengendara dan Untuk menciptakan keamanan,keselamatan,ketertiban dan Kelancaran lalu lintas.
Disampaikannya juga agar dapat Mengurangi kecepatan dan Selalu berkonsentrasi di jalan.terlebih ketika melintas di jalan Yang Berlubang dan licin dikarenakan Musim Penghujan.
“kita semuanya tidak menginginkan terjadinya Kecelakaan, karena itu kami mengingatkan para pengguna jalan supaya berhati-hati, Terutama di jalan lintas KM 03 Kulim dan KM 9 kurangi kecepatan karna ada beberapa Jalan ada yang rusak dan Berlubang,terlebih saat ini Curah Hujan sangar Tinggi di Musim Penghujan,”*Ramadhan