KabarDuri, DURI – Satreskrim polres Bengkalis Berhasil menangkap pelaku Spesialis Pencurian Berinisial AMS,KSA dan NK ( Sebagai Penadah)
Kasat Reskrim polres Bengkalis AKP Gian Wiatma J saat dikonfirmasi kabarDuri.Net membenarkan penangkapan pencurian Toko Alfamart dan Indomaret di Wilayah Duri, Bathin Solapan.
Kedua Tersangka ini Sudah Berakhir di 7 TKP.
“Kedua Pelaku dan Satu penadah berhasil kita Tangkap pada Tanggal 13 Januari 2024, Sekira Pukul 21.00 Wib dirumah kontrakan jalan Sakura Gg. Satelit RT, kelurahan Duri Barat,Mandau, Bengkalis, setelah berhasil menangkap pelaku utama team bergegas bergerak menangkap pelaku Penadah di warung miliknya Jalan Pipa Air Bersih Desa Simpang Padang,Bathin Solapan,”Jelas Kasat Reskrim Polres Bengkalis. Selasa (16/1/24).
Tempat kejadian berada Di toko Alfamart Jl. Kayangan Ujung Kelurahan Air Jamban Kecamatan Mandau, Bengkalis dan Di Indomaret Sudirman Duri,Jl. Sudirman Desa Simpang Padang,Bathin Solapan, Bengkalis.
Saat di lakukan introgasi dasar terhadap tiga pelaku Utama (AMS) Alias Undo
sudah melakukan tindak pidana pencurian.
Sebanyak 7 ( tujuh ) kali rincian sebagai Berikut